MAHASISWI PRODI PSIKOLOGI RAIH JUARA I DALAM GELARAN POMNAS XIII 2023 DI KALIMANTAN SELATAN

Allhamdulillah Selamat dan Sukses, kepada :
Ayu Fitriani Atlet Prodi Psikologi Islam berhasil Merail Emas pada laga POMNAS XIII 2023 Cabang Olahraga Tolak Peluru yang diselenggarakan pada tanggal 13 November 2023 di Kalimantan Selatan.

#fudaiainkediri
#iainkedirikeren